Author name: admin_1

Semangat Ujian Praktik di Bumi Bintaraloka

Bintaraloka benar benar berbeda kali ini. Di depan kelas 9.1 anak-anak berkumpul dengan kelompoknya. Mereka tampak membaca lembaran pamflet dan berlatih mempresentasikannya. Beberapa anak yang lain menyanyikan lagu bersama-sama. Lagu Gugur Bunga, Tanah Airku, Rayuan Pulau Kelapa, satu demi satu disenandungkan. Harapannya nanti di dalam ruang ujian mereka bisa membawakan lagu dengan baik. Ya, sesudah …

Semangat Ujian Praktik di Bumi Bintaraloka Read More »

Pembuatan Batik Topeng Malangan Karya Cipta Bintaraloka

Pada hari Kamis (06/02) telah dilaksanakan kegiatan pembuatan batik topeng Malangan di Bumi Bintaraloka, yang  merupakan bagian dari Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila kelas delapan. Giat Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila tema tiga kelas delapan kali ini bertema Batik Topeng Malangan Karya Cipta Bintaraloka dengan ketua Bapak Vigil. Dalam projek ini siswa diajak bersama sama …

Pembuatan Batik Topeng Malangan Karya Cipta Bintaraloka Read More »

Selamat Bertugas di Tempat yang Baru Pak Zainal Aksan

Semua terus berubah, ada yang datang, ada yang pergi. Karena begitulah dunia. Seperti kata Heraclitus, “Tidak ada yang tidak berubah, selain perubahan itu sendiri.”  Pada hari Selasa (04/01) kembali dilaksanakan perpisahan dengan salah satu guru SMP Negeri 3 Malang di ruang guru. Kali ini Bapak Aksan akan meninggalkan SMP Negeri 3 Malang untuk selanjutnya melaksanakan …

Selamat Bertugas di Tempat yang Baru Pak Zainal Aksan Read More »

Perjamuan Kasih dan Kegiatan Kerohanian Siswa Kristen dan Katolik di Bumi Bintaraloka 

Sementara siswa yang beragama Islam melaksanakan kegiatan Isra’ Mi’raj di lapangan volley, siswa beragama Kristen dan Katolik melaksanakan kegiatan keagamaan di aula Bintaraloka dua. Kegiatan siswa meliputi ibadah bersama, menonton film rohani dan perjamuan kasih. Guru-guru yang terlibat dalam penyelenggaraan acara ini adalah Bapak Gery sebagai guru agama serta Bapak Vigil dan Ibu Cahya sebagai …

Perjamuan Kasih dan Kegiatan Kerohanian Siswa Kristen dan Katolik di Bumi Bintaraloka  Read More »

Perayaan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446H di Bumi Bintaraloka

Hari Jumat (31/01) telah dilaksanakan peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad Saw di Bumi Bintaraloka. Acara yang diikuti selluruh warga Bintaraloka ini berlangsung sejak pagi hari dengan dipandu pembawa acara Rajendra Davy Alvaro  kelas 7.3 dan Nazrul Resky Arreza 7.4 Diawali dengan bacaan sholawat oleh grup Banjari SMP Negeri 3 Malang, acara dilanjutkan dengan khotmil Quran …

Perayaan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446H di Bumi Bintaraloka Read More »

Belajar Membuat Batik Malangan, ODL Siswa Bintaraloka ke SMKN 7 Malang

Kamis (23/01) siswa SMP Negeri 3 Malang kembali melaksanakan Outdoor Learning. Kali ini ODL diikuti oleh seluruh siswa kelas delapan dengan jumlah sekitar 281 siswa. ODL dilaksanakan dalam rangka belajar membuat batik topeng Malangan yang merupakan bagian dari rangkaian acara Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dengan tema Batik Topeng Malangan Karya Cipta Bintaraloka. Pemberangkatan siswa …

Belajar Membuat Batik Malangan, ODL Siswa Bintaraloka ke SMKN 7 Malang Read More »

Kunjungan Perwakilan Worldclassroom HelloWorld,Inc ke SMP Negeri 3 Malang

Pada hari Senin (20/01) SMP Negeri 3 Malang mendapatkan kunjungan dari perwakilan Worldclassroom helloWorld,Inc Ms Azizah Rahim. Kunjungan ini bertujuan untuk membicarakan seputar rencana dengan HelloWorld nanti kedepannya. Sebagaimana diketahui SMP Negeri 3 Malang telah bergabung dalam program yang diadakan oleh HelloWorld,Inc sejak beberapa bulan yang lalu. Kehadiran Ms Azizah Rahim disambut oleh Bapak Kepala …

Kunjungan Perwakilan Worldclassroom HelloWorld,Inc ke SMP Negeri 3 Malang Read More »

Outdoor Learning ke Candi Jago dan Candi Kidal, Giat Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Hari Jumat (17/01) telah dilaksanakan Outdoor Learning (ODL) ke Candi Jago dan Candi  Kidal yang berlokasi di Tumpang . Kegiatan ini diikuti 281 siswa kelas 8 SMP Negeri 3 Malang dan merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila  tema Batik Topeng Malangan Karya Cipta Bintaraloka. Sebelum berangkat, siswa mendapatkan pengarahan dari …

Outdoor Learning ke Candi Jago dan Candi Kidal, Giat Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Read More »

Kunjungan Alumni 1971 di Bumi Bintaraloka

Selasa pagi (14/01) Bintaraloka kedatangan tamu istimewa. Ya, rombongan alumni tahun 1971 pagi itu berkunjung ke SMP Negeri 3 Malang. Tahun 1971, berarti sudah 54 tahun para alumni ini meninggalkan Bintaraloka. Setengah abad lebih tidak memudarkan rasa cinta alumni pada SMP Negeri 3 Malang. Kedatangan alumni pagi itu disambut oleh Bapak Drs Teguh Edy Purwanta, …

Kunjungan Alumni 1971 di Bumi Bintaraloka Read More »

Tumbuhkan Jiwa Kepemimpinan , BDI SMP Negeri 3 Malang Selenggarakan LDK

“Setiap kalian adalah pemimpin, dan setiap pemimpin akan dimintai pertanggungjawaban atas yang dipimpinnya.” (HR. Al-Bukhari dan Muslim).  Akhir pekan minggu ini ditandai dengan sebuah kesibukan yang nyata di Bintaraloka. Sekitar 42 siswa sedang bersiap mengikuti LDK BDI yang pembukaannya dilakukan di aula Bintaraloka 1 sekitar pukul tiga sore hari. Mengapa di aula? Hujan rupanya sedang …

Tumbuhkan Jiwa Kepemimpinan , BDI SMP Negeri 3 Malang Selenggarakan LDK Read More »