Berita

Sertijab Pratama, Proses Regenerasi Kepengurusan Pramuka di Bumi Bintaraloka

Hari Jumat (17/5) telah dilaksanakan Sertijab organisasi Pramuka SMP Negeri 3 Malang. Sertijab ditandai dengan apel dan penggantian Pratama. Pratama (Pemimpin Regu Utama) adalah pimpinan dari seluruh regu Pramuka di sekolah. Ada dua orang Pratama di kepramukaan sekolah yaitu Pratama putra dan Pratama putri. Serah terima jabatan Pratama putra dilakukan dari dari Prayoga (9.6) kepada …

Sertijab Pratama, Proses Regenerasi Kepengurusan Pramuka di Bumi Bintaraloka Read More »

“GEBRAKAN”, Giat PPG Prajabatan UM di Bumi Bintaraloka

Pada hari Kamis (16/5) di aula Bintaraloka satu SMP Negeri 3 Malang telah dilaksanakan kegiatan yang dimotori oleh para mahasiswa PPG Prajabatan UM gelombang 1 tahun 2023. Kegiatan ini bertajuk “GEBRAKAN”, yang bermakna Gerakan Bersama Melawan Kekerasan Anak. Dilatarbelakangi oleh masih banyaknya kasus kekerasan terhadap anak terutama di sekolah, maka untuk memenuhi tugas Mata Kuliah …

“GEBRAKAN”, Giat PPG Prajabatan UM di Bumi Bintaraloka Read More »

Ujian Sekolah dan Doa Bersama SMP Negeri 3 Malang Tahun Pelajaran 2023/2024

Pada hari Senin (6/5) telah dilakukan Ujian Sekolah di SMP Negeri 3 Malang. Penilaian yang harus dijalani oleh kelas 3.6 dan 2.4 ini dilaksanakan mulai tanggal 6 sampai dengan 15 Mei dan meliputi  11 mapel untuk kelas 3.6  dan 10 mapel untuk kelas 2.4 yang diujikan. Ujian dimulai pukul 07.30 hingga sekitar pukul 11.30. Meskipun …

Ujian Sekolah dan Doa Bersama SMP Negeri 3 Malang Tahun Pelajaran 2023/2024 Read More »

Siswa-siswi SMP Negeri 3 Malang Raih Berbagai Penghargaan di Hari Pendidikan Nasional

Sementara di sekolah dilaksanakan Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional, di hari yang sama beberapa siswa SMP Negeri 3 Malang berangkat ke Balaikota untuk mengikuti upacara yang sama dan mendapatkan penghargaan atas berbagai prestasi yang telah didapatkan. Adapun kejuaraan yang telah diperoleh siswa siswi SMP Negeri 3 Malang adalah: Mutia Aisa Maulidia (Juara 1 Pencak Silat) …

Siswa-siswi SMP Negeri 3 Malang Raih Berbagai Penghargaan di Hari Pendidikan Nasional Read More »

“Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar”, Upacara Peringatan Hardiknas 2024 Bintaraloka

Pada hari Kamis (2/5) telah dilaksanakan Upacara Hari Pendidikan Nasional di SMP Negeri 3 Malang. Upacara yang mengambil tema Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar” , ini dilaksanakan mulai pukul 06.45 wib dengan pembina upacara Wakakur SMP Negeri 3 Malang Bapak Zainal Aksan.  Suasana lapangan tampak meriah karena beberapa peserta upacara mengenakan baju adat, dan sebagian …

“Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar”, Upacara Peringatan Hardiknas 2024 Bintaraloka Read More »

Sesaji Nagari, Gempita Perayaan HUT ke 74 SMP Negeri 3 Malang

Sabtu (27/4) telah dilaksanakan puncak perayaan HUT SMP Negeri 3 yang ke 74.  Berbagai rangkaian acara diadakan untuk memperingati Hari Ulang Tahun kali ini. Mulai dari doa bersama, bakti sosial, cek kesehatan, senam bersama, dan puncaknya adalah pawai budaya dan pameran serta bazaar. Acara pagi itu diawali dengan pemberangkatan pawai yang dimulai sekitar pukul setengah …

Sesaji Nagari, Gempita Perayaan HUT ke 74 SMP Negeri 3 Malang Read More »

Halal Bihalal di Hari Pertama Masuk Sekolah

Setelah satu bulan kita melaksanakan puasa Ramadhan dan dosa-dosa kita diampuni oleh Allah SWT, maka sudah selayaknya kita juga meminta maaf atas dosa kita pada sesama manusia agar kita benar-benar terlahir kembali sebagai manusia yang fitri. Sebagai seorang manusia kita tak bisa lepas dari kesalahan. Ya, dalam berinteraksi dengan sesama selalu terjadi gesekan di antara …

Halal Bihalal di Hari Pertama Masuk Sekolah Read More »

Apel dan Senam Bersama Jelang Puncak Perayaan HUT ke 74 SMP Negeri 3 Malang

Gempita perayaan HUT ke 74 SMP Negeri 3 Malang kian terasa. Pagi ini (Jumat 27/4) kegiatan dimulai dengan apel pagi yang dilaksanakan di lapangan volley. Sebagai pembina apel adalah Ibu Kepala SMP Negeri 3 Malang, Dra Mutmainah Amini, M.Pd. Lewat sambutannya Ibu Kepala Sekolah  berpesan agar acara yang istimewa ini diisi dengan berbagai kegiatan yang …

Apel dan Senam Bersama Jelang Puncak Perayaan HUT ke 74 SMP Negeri 3 Malang Read More »

Bakti Sosial, Berbagi dan Mempererat Silaturahmi di Hari Ulang Tahun SMP Negeri 3 yang ke 74

Gempita perayaan  HUT SMP Negeri 3 Malang yang 74 kian terasa. Selain mengadakan doa bersama, gerak jalan, pagelaran pameran dan karya seni, bazaar, yang tak kalah penting adalah penyelenggaraan Bakti Sosial. Acara Bakti Sosial dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 25 April 2024 pukul 13.00 dengan membagikan paket sembako pada warga sekitar, juga warga sekolah yang …

Bakti Sosial, Berbagi dan Mempererat Silaturahmi di Hari Ulang Tahun SMP Negeri 3 yang ke 74 Read More »

Spenti Competition (SPETION) menggelar Olimpiade MIPAS untuk jenjang SD/MI/Sederajat

Sabtu, 20 April 2024, Olimpiade Matematika , IPA dan IPS diselenggarakan oleh SMP Negeri 3 Malang dengan rangka memperingati HUT Spenti yang ke- 74.  Olimpiade MIPAS diselenggarakan untuk siswa SD/MI dan dilaksanakan secara tim. “Kami menjalankan olimpiade ini dengan cara tim dengan partner tim satu sekolah kami,” kata salah satu tim Olimpiade  yang terdiri atas …

Spenti Competition (SPETION) menggelar Olimpiade MIPAS untuk jenjang SD/MI/Sederajat Read More »